Wednesday, April 8, 2015

Beasiswa Belajar di Luar Negeri

Sekolah atau kuliah di luar negeri? Siapa takut. Hehe. Selain belajar juga bisa melancong ketemu orang-orang bule. Narsis sepuasnya buat pamer mejeng di media sosial. Ups, bukan itu maksud penulis.


Siapa yang tidak mau sekolah atau kuliah gratis? Makan gratis aja banyak yang antri kok, wkwk. Lha ini sekolah gratis, ke luar negeri lagi. Pasti banyak peminatnya, seperti penulis yang juga sangat kepingin.

Lalu bagaimana caranya agar kita bisa mendapatkan fasilitas gratis itu? Ada beberapa cara yang merupakan program pemerintah. Yups, ternyata pemerintah kita tidak cuma hobi naikin harga bbm dan tarif listrik saja ya, ternyata juga pedulia akan nasib pendidikan anak-anak bangsa.

Ok cek beberapa program dari pemerintah berikut. Eits, tapi sebelum ke TKP, penulis sarankan agar minimal bisa bahasa Inggris aktif dan pasif, atau minimal TOEFELL dapat 500 lah poinnya. Lanjut ke TKP.

1. Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI)

Program ini hanya bagi yang mau ambil magister dan doktoral. Tentu syaratnya sudah lulus S1. Lalu minimal IPK 3,00. Bagusnya program ini adalah diadakan setiap tahun. So, kalau kamu ga bisa ikut tahun ini, tunggu aja tahun depannya. Yang penting usia ga lebih dari 35 tahun. Itu juga syaratnya lho.
Ok, silakan cek TKP >>>>> Beasiswa Pendidikan Indonesia (BPI)

2.  Kuliah ke Turki

Semua mahasiswa Indonesia saat ini dipermudah untuk belajar ke Turki, karena memang hubungan pemerintah dengan Turki bagus dalam hal pendidikan. Program beasiswa ada yang S1, S2 dan Pasca Sarjana. Lebih lengkapnya silakan cek di TKP.
>>>>> www.turkiyeburslari.gov.tr

3. Kuliah di Bristol University

4. Kuliah di Universitas City Uk London

5. Kuliah di Universitas France

Dan tentunya masih ada banyak lagi program beasiswa ke luar negeri gratis. Sekian dulu, nunggu ada info yang valid lagi.

Apr, ok

No comments:

Post a Comment